Lima planet terdekat ke matahari selain bumi (merkurius, venus, mars, yupiter, saturnus) telah dikenal sejak zaman dahulu karena mereka semua bisa dilihat dengan mata telanjang. Banyak bangsa di dunia ini memiliki nama sendiri untuk tiap planet, pada abad ke enam bangsa yunani memnberi nama Stilbon (cemerlang) untuk planet merkurius, Pyoroesis (berapi) untuk mars, Phaeton (berkilau) untuk jupiter, Phainon (bersinar) untuk saturnus, dan untuk venus memiliki dua nama yaitu Hesperos (bintang sore) dan Phosporos (pembawa cahaya) hal ini terjadi karena mereka dulu menganggap bahwa venus adalah dua objek yang berbeda
Untuk bangsa romawi juga mempunyai nama untuk mereka yaitu Hermes untuk Merkurius, Ares untuk Mars, Zeus untuk jupiter, Kronos untuk saturnus dan Aphrodite untuk venus.
Hingga masa sekarang tradisi penamaan planet mengikuti orang romawi namun setelah planet ke-7 ditemukan (Uranus) yang merupakan nama dari ayah kronos (saturnus). dan planet ke-8 dinamai dengan nama dewa romawi yaitu Neptunus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar